Geliatkan Padat Karya, Kuatkan Daya Beli Masyarakat

  • Dibaca 397 kali
  • 30 September 2020 00:00:00

KULONPROGO - Pandemi Covid-19 cukup berdampak terhadap pertumbuhan ekonomi secara menyeluruh. Pemkab Kulonprogo termasuk, masih diatas 3 persen. Kondisi itu masih relatif baik dibandingkan pertumbuhan ekonomi DIJ pada triwulan pertama yang tercatat minus 0,17 persen atau turun 7,68 persen.