Bupati-Wabup ’Open House'
- Dibaca 745 kali
- 31 Mei 2019 00:00:00

WATES - Bupati Kulonprogo dr. Hasto Wardoyo, Sp.OG (K) bersama Wakil Bupati (Wabup) Drs. Sutedjo akan menggelar open house atau silaturahim dengan pemimpin lembaga, tokoh masyarakat (tomas) dan tokoh agama (toga) seusai salat Idul Fitri 1440 H di Rumah Dinas Bupati, Utara Alun-alun Wates (5/6) mulai pukul 09.00 - 15.00.