Pengumuman Seleksi Pengadaan PPPK di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Formasi Tahun 2024 Periode II
- Dibaca 378 kali
- 18 November 2024 00:00:00

PENGUMUMAN
Nomor: 800/5205
TENTANG
SELEKSI PENGADAAN PEGAWAI PEMERINTAH DENGAN PERJANJIAN KERJA (PPPK) TENAGA TEKNIS, JABATAN FUNGSIONAL GURU DAN JABATAN FUNGSIONAL TENAGA KESEHATAN DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KABUPATEN KULON PROGO FORMASI TAHUN 2024 PERIODE II
Merujuk pada Pengumuman Bupati Kulon Progo sebagai berikut:
- Pengumuman Bupati Kulon Progo Nomor: 800/4533 tanggal 30 September 2024 tentang Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Tenaga Teknis di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Formasi Tahun 2024;
- Pengumuman Bupati Kulon Progo Nomor: 800/4534 tanggal 30 September 2024 tentang Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Guru di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Formasi Tahun 2024;
- Pengumuman Bupati Kulon Progo Nomor: 800/4535 tanggal 30 September 2024 tentang Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Formasi Tahun 2024; dan
- Pengumuman Bupati Kulon Progo Nomor: 800/4605 tanggal 3 Oktober 2024 tentang Perubahan atas Pengumuman Bupati Kulon Progo Nomor:800/4535 tentang Seleksi Pengadaan Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) Jabatan Fungsional Tenaga Kesehatan di Lingkungan Pemerintah Kabupaten Kulon Progo Formasi Tahun 2024.
Pengumuman selengkapnya dapat diunduh melalui link berikut : KLIK DISINI